Woro-woro

Ini Lho Info Vaksin Booster 30 Titik di Surabaya, Simak Detailnya Yuk

Esti Widiyana - detikJatim
Kamis, 27 Jan 2022 08:22 WIB
Foto: Tim Infografis Fuad Hasim
Surabaya -

Vaksin booster kini sudah banyak tersedia untuk warga Surabaya. Booster yang tersedia yakni AstraZeneca dan Moderna.

Booster ini diberikan tidak lain mengantisipasi lonjakan varian COVID-19, terutama varian baru Omicron.

Jadi buruan vaksin agar imun tubuh makin kuat dan tak gampang sakit.

Berikut jadwal dan lokasi vaksin booster di Surabaya pada Kamis (25/1/2022):

1. Vaksinasi Booster Moderna di Atlas Sport Club, mulai pukul 08.00-13.00 WIB
2. Vaksinasi Booster Moderna di Extension Mall Ciputra World, mulai pukul 08.00-14.00 WIB
3. Vaksinasi Booster AstraZeneca di Lagoon Avenue Mal, mulai pukul 10.00-12.30 WIB
4. Vaksinasi Booster Moderna di Puskesmas Medokan Ayu, mulai pukul 15.30-17.30 WIB
5. Vaksinasi Booster Moderna dan AstraZeneca di Kelurahan Putat Jaya, mulai pukul 08.00-12.00 WIB
6. Vaksinasi Booster Moderna dan AstraZeneca di Pustu Putat Jaya, mulai pukul 08.00-12.00 WIB
7. Vaksinasi Booster Moderna di Puskesmas dr Soetomo, mulai pukul 07.30 WIB-selesai
8. Vaksinasi Booster AstraZeneca di Puskesmas Pembantu Jalan Kupang Segunting 2/22, mulai pukul 08.00 WIB-selesai
9. Vaksinasi Booster AstraZeneca di Pendopo Kelurahan Keputih, mulai pukul 08.00 WIB-selesai
10. Vaksinasi Booster AstraZeneca di Pendopo Kelurahan Medokan Semampir, mulai pukul 08.00 WIB-selesai
11. Vaksinasi Booster di Puskesmas Keputih, mulai pukul 08.00 WIB-selesai
12. Vaksinasi Booster Moderna di Puskesmas Pucang Sewu, mulai pukul 07.30-09.00 WIB
13. Vaksinasi Booster AstraZeneca di Puskesmas Gundih, mulai pukul 08.00 WIB-selesai
14. Vaksinasi Booster AstraZeneca di Balai RW 7 Kelurahan Airlangga, mulai pukul 07.30-10.00 WIB
15. Vaksinasi Booster AstraZeneca di Pasar Jojoran, mulai pukul 07.30-10.00 WIB
16. Vaksinasi Booster AstraZeneca di Puskesmas Mojo, mulai pukul 07.30-10.00 WIB
17. Vaksinasi Booster Moderna di Puskesmas Rangkah, mulai pukul 08.00 WIB-selesai
18. Vaksinasi Booster AstraZeneca di Balai RT 3 RW 9 Kelurahan Ploso, mulai pukul 08.30 WIB-selesai
19. Vaksinasi Booster AstraZeneca di Balai RW 4 Kelurahan Tambaksari, mulai pukul 08.30 WIB-selesai
20. Vaksinasi Booster AstraZeneca di Parkiran Plaza Marina mulai pukul 08.00 WIB-selesai
21. Vaksinasi Booster Moderna di Puskesmas Pembantu Bendul Merisi, mulai pukul 08.00 WIB-selesai
22. Vaksinasi Booster AstraZeneca di RW 3 Menur Sebrangan, mulai pukul 08.00-12.00 WIB
23. Vaksinasi Booster AstraZeneca di Pendopo Kelurahan Kalisari, mulai pukul 08.00-12.00 WIB
24. Vaksinasi Booster Moderna di Puskesmas Jemursari, mulai pukul 07.30-13.00 WIB
25. Vaksinasi Booster AstraZeneca di Pendopo Kelurahan Jemur Wonosari, mulai pukul 08.00-11.00 WIB
26. Vaksinasi Booster Moderna dan AstraZeneca di Kelurahan Lontar Lama, mulai pukul 08.00-11.30 WIB
27. Vaksinasi Booster AstraZeneca di Puskesmas Simolawang, mulai pukul 10.00-12.00 WIB
28. Vaksinasi Booster AstraZeneca di Kecamatan Rungkut, mulai pukul 08.00-12.00 WIB
29. Vaksinasi Booster AstraZeneca di Balai RW 6 Tegalsari, mulai pukul 09.00-12.00 WIB
30. Vaksinasi Booster Moderna dan AstraZeneca di Puskesmas Tambak Wedi, mulai pukul 08.00 WIB-selesai



Simak Video "Video: Maling Motor di Surabaya Terbakar Usai Disiram Bensin dan Tersulut Api"

(fat/fat)
Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

Foto

detikNetwork