Salatiga - Pameran lukisan kaligrafi digelar di DPRD Kota Salatiga, Jawa Tengah, Selasa (16/7/2024). Ada 45 lukisan kaligrafi yang dipamerkan.
Galeri detikHikmah
Pameran Lukisan Kaligrafi untuk Syiar Islam
Selasa, 16 Jul 2024 19:10 WIB
Pengunjung memotret lukisan dengan telepon pintarnya pada pameran lukisan kaligrafi di DPRD Kota Salatiga, Jawa Tengah, Selasa (16/7/2024). Β
Pameran yang digelar Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Salatiga itu diikuti 23 pelukis dengan menampilkan 45 lukisan kaligrafi untuk mengangkat potensi pelukisnya dan sebagai media syiar Islam. Β












































Komentar Terbanyak
Perbandingan Biaya Umrah Mandiri vs Travel, Ini Perkiraannya
Ma'ruf Amin Dukung Renovasi Ponpes Pakai APBN: Banyak Anak Bangsa di Sana
Gus Irfan soal Umrah Mandiri: Pemerintah Saudi Izinkan, Masa Kita Larang?