PPDB DKI Jakarta Dibuka Hari Ini, Ini Panduan Jalur Zonasi, Prestasi, dan Afirmasi

ADVERTISEMENT

PPDB DKI Jakarta Dibuka Hari Ini, Ini Panduan Jalur Zonasi, Prestasi, dan Afirmasi

Novia Aisyah - detikEdu
Senin, 07 Jun 2021 11:30 WIB
PPDB Jakarta
Foto: Dok. ppdb.jakarta.go.id/PPDB DKI Jakarta Dibuka Hari Ini, Ini Panduan Jalur Zonasi, Prestasi, dan Afirmasi

  • Tahap melihat hasil seleksi

1. Klik jenjang dan jalur pendaftaran.

2. Klik menu Seleksi.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

3. Klik sekolah yang kamu tuju, kemudian lihat hasil seleksi. Ingat, hasil seleksi ini belum final hingga pengumuman hasil akhir nanti.

Setelah hasil seleksi final nantinya sudah diketahui, CPDB selanjutnya wajib melakukan lapor diri.

ADVERTISEMENT
  • Tahap lapor diri

1. Klik jenjang dan jalur tujuan.

2. Klik menu Daftar.

3. Klik Login, ketik nomor peserta dan kode keamanan.

4. Cek status lapor diri. Apabila belum melakukan lapor diri, klik tombol Lapor Diri.

5. Baca pernyataan persetujuan dan centang. Selanjutnya, klik Lanjutkan.

6. Cetak tanda bukti sudah melakukan lapor diri.

Itulah seluruh tahapan yang harus dilakukan CPDB dalam PPDB DKI Jakarta 2021.



Simak Video "Tambah Jumlah Kelas Jadi Solusi PPDB di Daerah Padat Penduduk"
[Gambas:Video 20detik]

(pay/pay)

Ranking PTN

Berikut daftar 5 Perguruan Tinggi terbaik Indonesia
Hide Ads