×
Ad

Foto Edu

Potret Ratusan Pelajar di Turki Ramaikan 'SEA Games' yang Digelar PPI Istanbul

PPI Istanbul - detikEdu
Kamis, 02 Nov 2023 21:30 WIB
1 dari 6
Perhimpunan Pelajar Indonesia (PPI) Istanbul dan International Students Club Istanbul Sabahattin Zaim University (ISC IZÜ) menyelenggarakan SEA Games pada hari Sabtu sampai Minggu 28-29 Oktober 2023. Pesta Olahraga Asia Tenggara, bisa juga disebut SEA Games, adalah acara multi-olahraga dua tahunan yang melibatkan 14 negara di kawasan Asia Tenggara.

“Hal ini menginspirasi kami untuk mengadakan acara serupa di Istanbul, Turkiye agar mahasiswa dari Asia Tenggara dapat berpartisipasi guna mempererat hubungan antar negara," kata Ketua ISC IZU, Hannan Zarif. (Foto: Dokumentasi PPI Turki-PPI Dunia)
Istanbul - Perhimpunan Pelajar Indonesia (PPI) Istanbul sukses menggelar 'SEA Games'. Diikuti ratusan para pelajar Asia Tenggara yang ada di Turki.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork