Hong Kong - Pameran InnoTech Expo merupakan pameran inovasi dan teknologi yang digelar di Hong Kong. Pameran ini akan berlangsung dari 12 Desember hingga 22 Desember 2022.
(/)
Foto Edu
Mengunjungi Pameran Inovasi dan Teknologi di Hong Kong
Senin, 12 Des 2022 21:00 WIB
BAGIKAN
Sejumlah siswa melihat Long March di pameran di InnoTech Expo di Hong Kong, China, Senin (12/12/2022). Ilmu pengetahuan dan teknologi merupakan kekuatan utama di dunia saat ini untuk pembangunan bangsa dan negara.
BAGIKAN