detikNewsKamis, 02 Nov 2023 10:22 WIB
Menlu Pastikan Tim Evakuasi WNI di Gaza Sudah Tiba di Rafah
Menlu sebut tim untuk evakuasi WNI di Gaza sudah tiba di perbatasan Mesir dan Gaza, yakni Rafah. Retno belum bisa memastikan kapan evakuasi akan dilakukan.











































