detikFinanceSelasa, 21 Feb 2017 20:00 WIB
Arcandra: Belum Ada PHK Karyawan Freeport
Belum ada pemutusan hubungan kerja (PHK) terhadap para karyawan Freeport. Para pekerja hanya dirumahkan untuk sementara dan masih menerima gaji.












































