
Pemerintah Harus Lakukan Ini Buat Bendung Urbanisasi Usai Lebaran
Urbanisasi diperkirakan akan marak terjadi pascalebaran. Pemerintah perlu melakukan beberapa hal untuk membendung banjirnya pergerakan warga desa ke kota besar.
Urbanisasi diperkirakan akan marak terjadi pascalebaran. Pemerintah perlu melakukan beberapa hal untuk membendung banjirnya pergerakan warga desa ke kota besar.
Kota-kota besar masih menjadi daya tarik warga desa untuk mengadu nasib. Fenomena urbanisasi ini diperkirakan akan marak terjadi usai Lebaran.
Kota besar masih jadi magnet bagi para pencari kerja, terlebih di tengah pelonggaran kegiatan masyarakat dan pemulihan ekonomi yang kini sedang berlangsung.
Pengembangan kepariwisataan Indonesia memberi jawaban atas kebuntuan urbanisasi hari ini.
Emigrasi keberangkatan keluar dari suatu negara untuk tujuan hidup atau menetap di negara lain. Apa bedanya dengan imigrasi, transmigrasi, urbanisasi?
"Perjalanan kota membutuhkan solusi peningkatan perumahan di wilayah perkotaan tanpa merusak kawasan pedesaan termasuk daerah produktif pertanian atau irigasi."
"Pada 2045 sebanyak 220 juta penduduk RI akan tinggal di daerah perkotaan atau meningkat dari 56% jadi 70% dari total populasi,"
Gubernur DKI Anies Baswedan menyinggung fenomena urbanisasi besar. Anies memproyeksikan 60,4 persen populasi dunia akan tinggal di kota pada 2023.
Urbanisasi jadi salah satu isu penting yang harus dikelola oleh pemerintah, karena makin banyak masyarakat yang lebih memilih tinggal di perkotaan.
Anwar meminta agar para industri untuk melakukan kegiatan tak hanya di kota, namun di desa. Ini bisa dilakukan dengan memperkenalkan e-commerce ke perdesaan.