
TPA Piyungan Dibuka Besok, DLH Bantul Batasi 90 Ton Sampah Per Hari
Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Piyungan akan mulai beroperasi kembali pada Rabu, 6 September 2023 besok. DLH Bantul batasi sampah 90 ton per hari.
Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Piyungan akan mulai beroperasi kembali pada Rabu, 6 September 2023 besok. DLH Bantul batasi sampah 90 ton per hari.
Sampah yang sempat menutup badan jalan di kawasan Pathuk, Gondomanan, Kota Jogja, hari ini sudah bersih. Tak ada lagi tumpukan sampah.
Berdasarkan pantauan di TPA Piyungan, hingga siang ini belum terlihat aktivitas pembongkaran muatan truk sampah di TPA itu.
DLH Sleman mengklaim telah menemukan lokasi lain untuk tempat pembuangan sampah sementara (TPS). Calon TPS itu masih di wilayah Cangkringan. Ini bocorannya.
Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Piyungan, Bantul, akan dibuka terbatas. Per hari, sampah yang masuk dibatasi 200 ton.
Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Piyungan, Bantul, akan dibuka terbatas Jumat 28 Juli nanti.