
Bikin Girang, Ganjar Bawa Mainan untuk Anak Korban Bencana di Cilacap
Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo menemui anak-anak di Desa Karanggintung, Kabupaten Cilacap.
Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo menemui anak-anak di Desa Karanggintung, Kabupaten Cilacap.
Bencana taah bergerak terjadi di Desa Karanggintung, Gandrungmangu, Cilacap, Jateng. Sedikitnya 23 rumah rusak akibat pergeseran tanah.