
Penduduk Asli Australia Adalah Suku Aborigin, Ketahui Budayanya
Penduduk asli Australia adalah suku Aborigin. Mereka telah menetap di benua Australia selama ribuan tahun sebelum kedatangan bangsa Eropa.
Penduduk asli Australia adalah suku Aborigin. Mereka telah menetap di benua Australia selama ribuan tahun sebelum kedatangan bangsa Eropa.
Pameran bertajuk Walking Through A Songline di Discovery Mall, Kuta, menggunakan teknologi imersif dan menampilkan kehidupan suku Aborigin di masa lampau.
Pameran seni imersif 'Walking Through a Songline' digelar di Museum Fatahillah, Jakarta. Pemeran mengambil cerita tentang kehidupan suku Aborigin di Australia.
Sebuah studi DNA mengungkapkan bahwa orang Aborigin terisolasi secara genetik sehingga menjadikannya sebagai peradaban tertua di dunia.
Pemerintah Australia rencananya akan menggelar referendum untuk menentukan nasib masyarakat adat suku Aborigin. Situasi ini membuat PM Albanese sampai menangis.
Permintaan kerajinan khas Suku Aborigin di Australia sebagai cendera mata cukup tinggi. Namun, banyak di antaranya merupakan barang tiruan buatan Indonesia.
Supermodel Elle Macpherson memberikan video tutorial makeup. Saat model 57 tahun itu makeup di area mata, dia memberikan komentar rasisi suku Aborigin.
Hutan Daintree akhirnya sepenuhnya dimiliki masyarakat adat Aborigin. Hutan yang menjadi situs Warisan Dunia UNESCO itu berusia lebih dari 180 juta tahun.
Suku asli Australia adalah suku yang telah mendiami Australia selama lebih dari 40.000 tahun. Siapakah? Ini faktanya
Pemerintah Australia ingin melindungi suku Aborigin dari wabah Corona. Mereka pun mengeluarkan kebijakan lockdown kawasan utara selama 18 bulan.