
Demi Cegah Terjadinya Suap, KPK Minta MA Rutin Rotasi Pegawai
Wakil Ketua KPK Alexander Marwata menyarankan agar Mahkamah Agung (MA) rutin melakukan rotasi pegawai demi mencegah suap.
Wakil Ketua KPK Alexander Marwata menyarankan agar Mahkamah Agung (MA) rutin melakukan rotasi pegawai demi mencegah suap.
Hakim Agung Sudrajad Dimyati resmi ditahan KPK lantaran diduga terlibat kasus dugaan suap di perkara MA. Sudrajad akan ditahan di rutan KPK selama 20 hari.
KPK menahan Hakim Agung Sudrajad Dimyati yang telah ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan suap. MA menyatakan Sudrajad diberhentikan sementara.