detikJabarRabu, 23 Nov 2022 16:30 WIB
Semangat dan Ketulusan Sopir Ambulans Bantu Korban Gempa Cianjur
Di balik peristiwa gempa bumi yang terjadi di Kabupaten Cianjur ada peran penting para sopir ambulans yang mengantarkan korban ke rumah sakit.












































