
Situs Samberan Ditata Jadi Objek Wisata, BKB: Beri Warna Candi Borobudur
Situs Samberan di Tempuran, Kabupaten Magelang, akan dikembangkan menjadi objek wisata. Begini penjelasan Balai Konservasi Borobudur.
Situs Samberan di Tempuran, Kabupaten Magelang, akan dikembangkan menjadi objek wisata. Begini penjelasan Balai Konservasi Borobudur.
Balai Konservasi Borobudur menemukan bekas bangunan yang diduga merupakan candi. Bangunan ini berukuran cukup besar dan terbuat dari batu bata.
Balai Konservasi Borobudur (BKB) mendorong wisatawan mengunjungi situs-situs di sekitar Candi Borobudur. Dari situs Dipan hingga Samberan, begini potretnya: