detikJatengRabu, 04 Des 2024 14:59 WIB Bukti Belum Cukup, Sidang Etik Aipda Robig Batal Digelar Hari Ini Sidang etik untuk terduga pelaku penembakan Gamma (17), Aipda Robig batal digelar hari ini. Ini alasannya.