detikNewsJumat, 19 Mar 2021 11:00 WIB
Jaksa Ungkap Persiapan Sewa Tenda untuk Pernikahan Anak Habib Rizieq
Jaksa mengungkap Habib Rizieq persiapkan surat permohonan izin kegiatan Maulid Nabi dan pernikahan. Dikirimkan ke kantor Suku Dinas Perhubungan kota Jakpus











































