detikHealthSelasa, 19 Feb 2019 19:02 WIB
Rusak karena Kanker, Ibu Ini Punya Lidah Baru yang Dibuat dari Lengan
Joanna Smith terdiagnosis kanker lidah parah yang membuatnya harus mengambil sebagian besar lidahnya. Dokter menggantinya dengan potongan dari lengannya.












































