
Polisi Dalami Potensi Pelaku Lain Kasus Santri Ditusuk-Dianiaya di Prawirotaman
Polisi menangkap 7 pelaku kasus penganiayaan dan penusukan santri Krapyak di Prawirotaman. Kini, mereka mendalami peran masing-masing tersangka.
Polisi menangkap 7 pelaku kasus penganiayaan dan penusukan santri Krapyak di Prawirotaman. Kini, mereka mendalami peran masing-masing tersangka.
Kapolda DIY, Irjen Suwondo Nainggolan, mengatakan polisi telah menangkap eksekutor yang melakukan penusukan.