
Baleg Sepakat RUU Perkoperasian Jadi Usul Inisiatif DPR, Dibawa ke Paripurna
Baleg DPR menyepakati revisi Undang-Undang Perubahan Keempat atas Undang-Undang Nomor 25 tahun 1992 tentang Perkoperasian menjadi usul inisiatif DPR.
Baleg DPR menyepakati revisi Undang-Undang Perubahan Keempat atas Undang-Undang Nomor 25 tahun 1992 tentang Perkoperasian menjadi usul inisiatif DPR.
Baleg DPR RI menggelar rapat Revisi Undang-Undang No 25 Tahun 1992 tentang Perkoperasian. Dalam rapat ini, muncul usulan pembentukan otoritas pengawas koperasi.
Cak Imin menilai perlu adanya revisi UU Perkoperasian. Dia menilai dengan revisi UU Perkoperasian akan lebih mudah mengatur koperasi bermasalah.
Koperasi Simpan Pinjam Nasari usulkan rancangan PP untuk tingkatkan peran koperasi. Menteri Koperasi sambut baik inisiatif ini sebagai solusi regulasi.
Menkop UKM Teten Masduki akan melaporkan RUU Perkoperasian yang belum disahkan oleh DPR ke Presiden Joko Widodo.
Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki meminta Rancangan Undang-undang (RUU) Perkoperasian disahkan DPR pada 2024.
Menteri Koperasi dan UKM (MenKopUKM) Teten Masduki mengatakan Rancangan Undang-undang (RUU) Perkoperasian perlu segera dibahas dan disahkan.
Pemerintah akan mengajukan revisi UU Perkoperasian buntut bos Indosurya, Henry Surya, divonis lepas. Hal itu guna mencegah kasus penipuan berkedok koperasi.
Kementerian Koperasi tengah menyusun draft RUU Perkoperasian. RUU ini ditargetkan akan rampung pada 2023. Apa isinya?
Belakangan heboh kabar keberadaan dan kerja koperasi akan diatur dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan. Bagaimana penjelasannya?