detikJogjaJumat, 29 Agu 2025 20:52 WIB
Demo di Polda DIY Masih Membara
Aksi demonstrasi di Polda DIY semakin memanas dengan kobaran api. Akses jalan sekitar lumpuh akibat kerumunan.
detikJogjaJumat, 29 Agu 2025 20:52 WIB
Aksi demonstrasi di Polda DIY semakin memanas dengan kobaran api. Akses jalan sekitar lumpuh akibat kerumunan.
detikJogjaJumat, 29 Agu 2025 19:59 WIB
Massa unjuk rasa di Polda DIY dipukul mundur dengan gas air mata. Kerumunan massa kembali berkumpul di depan gerbang.
detikJogjaJumat, 29 Agu 2025 19:31 WIB
Massa unjuk rasa memadati Polda DIY, Sleman. Sejumlah fasilitas di Mapolda DIY rusak.
detikJogjaJumat, 16 Mei 2025 13:54 WIB
Mahasiswi Kalimantan Tengah, Griffith Anabelle Hensin, hilang selama sebulan. Polisi mencari informasi terkait keberadaannya. Hubungi Polda DIY jika ada info.
detikJogjaKamis, 20 Mar 2025 09:32 WIB
Polda DIY mendirikan 22 pos untuk pengamanan mudik tahun ini. Pos itu terdiri dari 18 pos pengamanan, 2 pos terpadu, dan tiga pos pelayanan.
detikJogjaJumat, 14 Mar 2025 12:25 WIB
Remaja 17 tahun asal Jakarta membakar tiga gerbong kereta di Stasiun Tugu Jogja. Kerugian akibat insiden itu mencapai Rp 6,9 miliar.
detikNewsKamis, 13 Mar 2025 16:09 WIB
Polisi menangkap M (17), warga Jakarta, terkait kasus terbakarnya tiga gerbong kereta api yang terparkir di Stasiun Tugu Jogja. Apa motif pelaku?
detikJogjaKamis, 13 Mar 2025 15:26 WIB
Polisi menangkap M (17) di Jakarta terkait pembakaran tiga gerbong kereta di Stasiun Tugu Jogja. Motifnya sakit hati karena sering diturunkan KAI.
detikJogjaJumat, 27 Des 2024 07:15 WIB
Insiden penusukan santri di Jogja memicu gelombang aksi penolakan miras. Santri dan massa turun ke jalan, mendesak penegakan hukum dan penutupan gerai miras.
detikJogjaSenin, 23 Des 2024 17:18 WIB
Detasemen Gegana Polda DIY melakukan sterilisasi 20 gereja di Sleman untuk keamanan Natal 2024, menggunakan alat metal detector hingga robot surveilans.