
Ramai-ramai Petani di Madiun Biarkan Tomat Membusuk gegara Harga Anjlok
Petani tomat di Kabupaten Madiun membiarkan tanaman tomatnya membusuk di kebun. Mereka tak memanen tomat lantaran harganya turun hingga jadi Rp 1.000 per kg.
Petani tomat di Kabupaten Madiun membiarkan tanaman tomatnya membusuk di kebun. Mereka tak memanen tomat lantaran harganya turun hingga jadi Rp 1.000 per kg.
Petani di Madiun mengeluhkan kebutuhan pupuk subsidi. Mereka juga keluhkan pupuk subsidi yang dijual bebas oleh kios
Petani di Madiun mengeluhkan kebutuhan pupuk subsidi yang tidak cukup. Petani di sana terpaksa membeli pupuk non subsidi dengan harga lebih mahal.