
Pemprov Jatim Mulai Perbaikan Tanggul Lahar Hujan Semeru di Lumajang
Foto udara memperlihatkan para pekerja tengah memperbaiki tanggul lahar hujan Gunung Semeru di Desa Sumberwuluh, Lumajang, Jawa Timur, Minggu (25/5).
Foto udara memperlihatkan para pekerja tengah memperbaiki tanggul lahar hujan Gunung Semeru di Desa Sumberwuluh, Lumajang, Jawa Timur, Minggu (25/5).
Tanggul penahan lahar dingin Gunung Semeru ambrol 280 meter. Gubernur Jatim meninjau dan targetkan perbaikan selesai dalam 3 bulan meski cuaca ekstrem.
Selokan Van Der Wijck kini telah mengalir optimal setelah sempat ditutup untuk perbaikan selama lebih dari 1 bulan. Namun, Selokan Mataram masih ditutup.
Warga memblokade jalan masuk PT Rahmat Simpati Jaya di Gorontalo, menuntut perbaikan tanggul dan pembangunan musala yang dijanjikan perusahaan.
Perbaikan tanggul PT Lamicitra yang jebol akir Mei lalu sudah selesai deiperbaiki. Perbaikan selesai lebih cepat, seperti ini penampakannya yang terbaru.
Perbaikan tanggul turap kali Bekasi terus digencarkan di bulan Ramadan. Diketahui, turap ini jebol saat banjir melanda kawasan Bekasi pada Februari 2022 lalu.
Tanggul Kali Bekasi di Jatiasih sempat jebol saat banjir beberapa hari lalu. Tanggul itu kini tengah diperbaiki.
Pemkab Subang melakukan perbaikan tanggul yang jebol di sepanjang Kali Cipunagara. Pengerjaan perbaikan tanggul ini ditargetkan selesai dalam waktu dua hari.
Perbaikan tanggul Kali Sunter terus dikebut pengerjaannya. Tanggul itu diketahui jebol akibat luapan Kali Sunter hingga mengakibatkan banjir di awal tahun 2020.