detikBaliSabtu, 01 Jul 2023 19:33 WIB
Musim Ngaben, Perajin Bade Banjir Orderan-Cuan Hingga Rp 300 Juta
Musim ngaben Juni-Agustus 2023 menjadi berkah bagi para perajin bade. Tahun lalu saja mereka meraup cuan hingga Rp 300 juta yang diprediksi meningkat tahun ini.










































