
Tampang Oknum Polisi Penjual Amunisi ke KKB di Papua Pegunungan
Bripda La Ode Sultan menyerahkan diri ke Polda Papua setelah menjual amunisi ke KKB. Dia ditahan dan terancam hukuman berat.
Bripda La Ode Sultan menyerahkan diri ke Polda Papua setelah menjual amunisi ke KKB. Dia ditahan dan terancam hukuman berat.
Filipina membeli 20 jet tempur F-16 dari AS senilai USD 5,58 miliar. Kesepakatan ini mendukung keamanan regional dan meningkatkan angkatan udara Filipina.
Tiga oknum TNI diperiksa terkait penjualan senjata ke KKB Papua. Pemeriksaan melibatkan beberapa Polda dan Kodam III/Siliwangi untuk pengembangan kasus.
AS menyetujui penjualan perdana sistem senjata pembunuh presisi canggih kepada Arab Saudi, senilai US$ 100 juta, atau setara Rp 1,6 triliun.
Jelang purna tugas, Biden usulkan penjualan senjata senilai US$ 8 miliar ke Israel. Kesepakatan ini memerlukan persetujuan Parlemen AS.
Email pengunduran diri diplomat Inggris itu juga beredar online, dengan isinya menyebut Kementerian Luar Negeri "mungkin terlibat dalam kejahatan perang".
Dewan HAM PBB menuntut agar penjualan semua jenis senjata terhadap Israel dihentikan.
Pemerintahan Presiden AS Joe Biden berencana meminta Kongres AS untuk menyetujui penjualan senjata senilai US$ 1,1 miliar (Rp 16,3 triliun) untuk Taiwan.
Sistem artileri Howitzer senilai US$ 750 juta (Rp 10,7 triliun) itu akan membantu Taiwan mempertahankan diri dengan lebih baik melawan potensi invasi China.
Rusia sepakati rencana pembelian sistem rudal S-400 Triumph oleh Turki untuk meningkatkan sistem pertahanan udaranya. Senjata rudal anti-pesawat generasi baru.