detikBaliSenin, 22 Agu 2022 18:48 WIB
Jasad Pendaki Asal Portugal di Rinjani Berhasil Dievakuasi
Jasad pendaki kelahiran Israel berdomisili Portugal akhirnya berhasil dievakuasi dari Gunung Rinjani.
detikBaliSenin, 22 Agu 2022 18:48 WIB
Jasad pendaki kelahiran Israel berdomisili Portugal akhirnya berhasil dievakuasi dari Gunung Rinjani.
detikTravelSenin, 22 Agu 2022 16:43 WIB
Pendaki asal Portugal yang tewas terjatuh di Gunung Rinjani pekan lalu akhirnya berhasil dievakuasi. Jenazah dibawa ke posko evakuasi pukul 15.05 WITA.
detikTravelMinggu, 21 Agu 2022 09:11 WIB
Proses evakuasi seorang pendaki asal Portugal yang jatuh di puncak Rinjani pada Jumat (19/8/2022) belum berhasil dilakukan karena terkendala jalur dan cuaca.
detikBaliSabtu, 20 Agu 2022 22:27 WIB
Evakuasi pendaki jatuh asal Portugal, terkendala jalur ekstrem hingga suhu dingin Gunung Rinjani
detikBaliSabtu, 20 Agu 2022 06:04 WIB
Simak fakta-fakta seputar pendaki kelahiran Israel namun berkebangsaan Portugal yang dikabarkan tewas setelah terjatuh di Gunung Rinjani, Lombok.
detikTravelJumat, 19 Agu 2022 15:42 WIB
Pada Jumat (19/8/2022) pagi, seorang pendaki berkebangsaan Portugal jatuh di puncak Rinjani. Korban diduga tewas. Berikut kronologinya.
detikBaliSenin, 08 Agu 2022 11:23 WIB
Pendaki asal Kota Jakarta terperosok di jalur Torean Gunung Rinjani. Beruntung, korban hanya mengalami cedera kaki akibat indisen itu.