detikSulselJumat, 03 Feb 2023 15:14 WIB
Jalan Hertasning-Aroepala Rusak, Pemkot Makassar Ngaku Sudah Ingatkan Pemprov
Ruas Jalan Hertasning-Aroepala, Makassar rusak parah di beberapa titik. Pemkot Makassar mengaku sudah mengingatkan Pemprov Sulsel untuk melakukan perbaikan.












































