
Keren! Ini Daftar Musik Video Game di Pembukaan Olimpiade Tokyo
Upacara pembukaan Olimpiade Tokyo 2020 rupanya diiringi oleh musik dari video game ikonik asal Jepang seperti Final Fantasy, Kingdom Hearts, dan lain-lain.
Upacara pembukaan Olimpiade Tokyo 2020 rupanya diiringi oleh musik dari video game ikonik asal Jepang seperti Final Fantasy, Kingdom Hearts, dan lain-lain.
Kontingen Indonesia mengikuti defile dalam pembukaan Olimpiade Tokyo 2020. Peselancar Indonesia Rio Waida-lah yang membawa bendera Merah-Putih.
Upacara pembukaan Olimpiade Tokyo 2020 telah dimulai di Tokyo, Jepang. Warga Australia pun menggelar acara nonton bareng di ruang terbuka.
Pembukaan Olimpiade Tokyo 2020 telah dimulai. Pembukaan pesta olahraga yang sempat tertunda setahun ini dimeriahkan dengan kembang api.