
Bey Machmudin Ungkap Kades Tepis Tolak Pandawara Bersihkan Pantai Loji
Bey menganggap video dari Pandawara itu bagian ajakan agar masyarakat lebih peduli terhadap lingkungan.
Bey menganggap video dari Pandawara itu bagian ajakan agar masyarakat lebih peduli terhadap lingkungan.
Karang Taruna Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, mengungkap sumber sampah pesisir loji yang diviralkan Pandawara Group.
Bukan kali pertama sampah di pesisir Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, jadi pembahasan warganet. Sampah seolah jadi hal wajar di lokasi ini.