detikJatimMinggu, 17 Jul 2022 19:40 WIB
Kisah Unik Warga Pacitan Kenali Tanda Gempa, Mulai Kipas-Suara Jendela
Gempa 5,5 yang mengguncang Pacitan, Minggu (17/7/2022) sore menyisakan cerita unik. Mereka baru sadar terjadi gempa setelah benda di sekitarnya berubah posisi.












































