
3 Resep Ayam Masak Santan yang Sedap, Opor hingga Kari
Daging ayam enak diolah menjadi berbagai sajian Nusantara yang berkuah santan. Seperti kreasi opor ayam, gulai, hingga kari yang kuahnya pedas. Intip resepnya!
Daging ayam enak diolah menjadi berbagai sajian Nusantara yang berkuah santan. Seperti kreasi opor ayam, gulai, hingga kari yang kuahnya pedas. Intip resepnya!
Di Desa Tuyuhan, Rembang ada sajian lontong berkuah gurih mirip opor ayam. Namanya lontong tuyuhan yang memikat selera dengan aneka rempah sebagai bumbunya.
Ribuan warga Kampung Jawa merayakan tradisi Lebaran Ketupat di Pantai Sanur, Bali. Momen ini menjadi ajang silahturahmi dan berbagi hidangan khas.
Tetap sehat saat Idul Fitri dengan mengaplikasi tips makan opor ayam Lebaran yang aman agar tidak kolesterol. Mari simak tipsnya!
Hari Raya Idul Fitri bukan ajang balas dendam untuk makan los-losan opor ayam hingga rendang. Makan terlalu banyak saat Lebaran bisa bikin berat badan naik.
Suguhan opor ayam pasti menjadi menu andalan untuk disuguhkan ke keluarga, saudara, dan tamu yang berkunjung ke rumah. Berikut resep sederhananya.
Resep opor ayam kuning bisa dibuat dengan santan segar ataupun tanpa santan. Rasanya tetap gurih berempah dan lezat!
Ketupat merupakan hidangan lebaran ikonik yang biasa dipadukan dengan opor ayam. Kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan beberapa metode ini.
Tempat makan ini meski terbilang baru tapi cukup viral di media sosial. Menu utamanya ada opor kuah susu dengan pilihan daging ayam dan sapi.
Cara membuat bumbu opor ayam tergolong cukup mudah. Apa saja rempah-rempah yang digunakan?