
Nyai Saritem, Kembang Dayang Bandung yang Potretnya Terlacak di Jogja
Nyai Saritem adalah nama tempat prostitusi di Bandung yang telah ditutup sejak 18 April 2007 silam. Siapa Nyai Saritem sebenarnya? Berikut 2 versi kisahnya.
Nyai Saritem adalah nama tempat prostitusi di Bandung yang telah ditutup sejak 18 April 2007 silam. Siapa Nyai Saritem sebenarnya? Berikut 2 versi kisahnya.
Potret wanita Jawa yang disebut-sebut sebagai 'Nyai Saritem' ditemukan pria Semarang di Yogyakarta pada 2011 silam. Simak kisah selengkapnya.
Saat ini baik Dolly atau Saritem telah ditutup. Namun, masih ada satu misteri yang tersisa, seperti apa wajah Saritem? Betul kah seperti yang banyak beredar?
Sosok Nyai Saritem masih menjadi teka-teki. Di satu sisi ia disebut sebagai muncikari penyenang serdadu Belanda, tapi di satu sisi lainnya ia disebut pahlawan.
Berbicara soal Saritem Bandung saat ini tak lepas dengan sosok wanita berkebaya dan berparas Ayu, betulkah sosok itu adalah Nyai Saritem ?