
Bertemu Pengurus NU, Walkot Mojokerto Sosialisasi Program Pembangunan
Pengurus Nahdlatul Ulama (NU) Kota Mojokerto menyampaikan sejumlah aspirasi kepada Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari.
Pengurus Nahdlatul Ulama (NU) Kota Mojokerto menyampaikan sejumlah aspirasi kepada Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari.
Ketum PBNU Gus Yahya menekankan NU tak boleh jadi alat politik jelang Pemilu 2024. Waketum PKB Jazilul Fawaid menyebut justru PKB lah yang jadi alat politik NU.
Ketua Umum PBNU Gus Yahya kembali menegaskan NU tak boleh menjadi senjata politik semua partai dalam kontestasi pemilu. PKB mendukung arahan Gus Yahya tersebut.
Selain silaturahmi, pertemuan itu juga membicarakan bagaimana menjaga keutuhan bangsa.
PBNU menggelar Konferensi Besar Nahdlatul Ulama 2022. Menkominfo Johnny G Plate dan Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawangsa terlihat hadir.
M Taufik dan Walkot Tangsel Airin sama-sama hadir di acara halalbihalal NU di Jakut. Taufik meminta keluarga besar NU mendoakan Airin bisa memimpin Jakarta.
Ditengah suasana Idul Fitri KH Muhammad Abdurrahman Al Kautsar (Gus Kautsar) menyambangi kota Bandung, Jawa Barat dan meminta pada kaum Nahdiyin untuk Bersatu.
Berbagai komentar tertuju ke Deddy Corbuzier atas wawancaranya bersama pasangan gay yang dianggap sejumlah pihak mengandung nilai-nilai LGBT.
Adik kandung Presiden ke-4 RI Abdurrahman Wahid, Lily Chodidjah Wahid, meninggal dunia. Selama hidupnya, Lily dikenal sebagai aktivis NU dan politikus.
Sejak era pergerakan nasional, Sukarno telah menjadi kader Muhammadiyah. Tetapi ia juga sangat mencintai NU.