
Risma Beri Pekerjaan ke 5 Tunawisma yang Ditemui di DKI
"Jadi nanti ada bantuan atau bisa nanti mereka bekerja sehingga nanti menambah income mereka," kata Risma.
"Jadi nanti ada bantuan atau bisa nanti mereka bekerja sehingga nanti menambah income mereka," kata Risma.
Siswi ini bernama Nazwa (15). Ia bersama ibunya, Lilis Mulyadi (50) ditemukan oleh tim Kemensos menggelandang di kolong jembatan Stasiun Juanda, Jakarta Pusat.
Kepala BRSEGP Pangudi Luhur, Kokom, menjelaskan warga binaan akan diberi kegiatan mulai dari kewirausahaan, keterampilan, hingga dukungan psikososial.
Pemkot Jakarta Pusat menyediakan lokasi penampungan tunawisma yang berlokasi di GOR Kecamatan Tanah Abang, Jakarta Pusat.
Seorang emak-emak dan suaminya ikut terjaring razia PMKS. Namun, emak-emak tersebut mengaku hanya berdagang di kolong jembatan.
Satpol PP Jakarta Pusat bersama Dinas Sosial melakukan patroli di sekitar kawasan Menteng, Jakarta Pusat, pada Selasa (5/1) malam. 29 PMKS pun diamankan.
Puluhan warga yang terjaring razia tidak menggunakan masker dan tidak membawa KTP diberi hukuman sosial. Mereka dibawa ke Liponsos Keputih, Surabaya.
Istri dari PMKS yang meninggal dengan gejala Corona di Tanah Abang menjalani isolasi di GOR Karet Tengsin hingga hasil swab keluar.
Informasi soal gejala Corona disampaikan oleh istri PMKS tersebut. Jenazah dievakuasi dengan protokol kesehatan untuk pencegahan Corona dan dibawa ke RSCM.
Gubsu Edy Rahmayadi buka suara soal maraknya bocah yang ikut-ikutan menjadi manusia perak atau silverman, khususnya di sejumlah jalanan di Medan.