
Cerita Muri Tinggalkan Kuliah Kedokteran demi Selamatkan Bisnis Mie Akup
Muri Wibowo, penerus Mie Akup, menghadapi tantangan bisnis sejak 2015. Meski sempat vakum, ia berhasil mengembangkan usaha hingga 7 outlet saat pandemi.
Muri Wibowo, penerus Mie Akup, menghadapi tantangan bisnis sejak 2015. Meski sempat vakum, ia berhasil mengembangkan usaha hingga 7 outlet saat pandemi.
Mie Akup, bisnis kuliner Bandung yang berdiri sejak 1987, terus berinovasi dan memperkuat SOP untuk mitra. Muri Wibowo fokus pada kualitas dan ekspansi.
Mie Akup, kuliner legendaris Bandung, didirikan Haji Akup Sanroat sejak 1987. Kini, Muri Wibowo meneruskan usaha dengan tantangan baru di dunia kuliner.