
Kumur-kumur di Siang Hari Apakah Membatalkan Puasa? Ini Penjelasannya
Banyak yang masih ragu tentang kumur-kumur saat berpuasa. Apakah berkumur di siang hari bisa membatalkan puasa? Ini Penjelasannya.
Banyak yang masih ragu tentang kumur-kumur saat berpuasa. Apakah berkumur di siang hari bisa membatalkan puasa? Ini Penjelasannya.
Kumur-kumur saat puasa merujuk pada tindakan berkumur-kumur dengan air di mulut dan tenggorokan dengan tujuan membersihkan mulut.