
Festival Durian Sulawesi Digelar di Palopo, Catat Tanggalnya!
Festival Durian Sulawesi di Palopo, 22-23 Februari, akan dihadiri seribu petani dan pedagang. Acara ini memperkenalkan durian Luwu Raya dan edukasi petani.
Festival Durian Sulawesi di Palopo, 22-23 Februari, akan dihadiri seribu petani dan pedagang. Acara ini memperkenalkan durian Luwu Raya dan edukasi petani.
Wonosalam Durian Farm di Jombang menawarkan pengalaman memetik dan menyantap durian langsung dari kebun. Ratusan pohon durian premium dan lokal tersedia.
Bagi pecinta durian wajib berkunjung ke Dusun Siweru, Desa Gembongan, Banjarnegara. Di desa itu ada pohon durian menghasilkan 15 varian dari satu pohon saja.
Penggemar durian bisa mencicipi durian istimewa di Lumajang, Jawa Timur. Jenisnya durian mentega dengan daging tebal manis dan sedikit semburat rasa pahit.
Bagi Anda yang suka buah durian mentega perlu mencoba jenis ini di Lumajang. Dagingnya lebih tebal dan manis, meski ada sedikit rasa pahit.
Dampak pandemi COVID-19 sangat dirasakan oleh pengusaha dan pedagang. Namun tidak berlaku bagi pedagang durian sinapeul di Desa Ujungberung.
Durian segar banyak ditawarkan penjual durian. Yang satu ini durian bakar dengan aneka rasa seperti keju, cokelat dan susu. Kayak apa ya rasanya?