detikSulselSabtu, 27 Apr 2024 18:30 WIB Kejari Jeneponto Periksa 100 Saksi di Kasus Korupsi Pupuk Subsidi Rp 6 M Kejari Jeneponto telah memeriksa 100 orang saksi dalam kasus dugaan tindak pidana korupsi penyalahgunaan pupuk bersubsidi Rp 6 miliar di Jeneponto tahun 2021.