
Usai Skandal Korupsi Jumbo di Timah, Masih Layakkah Sahamnya Dikoleksi?
Saham PT Timah Tbk (TINS) turun 2,34% di tengah dugaan korupsi IUP. Investor khawatir kinerja keuangan buruk meski Indonesia produsen timah terbesar kedua.
Saham PT Timah Tbk (TINS) turun 2,34% di tengah dugaan korupsi IUP. Investor khawatir kinerja keuangan buruk meski Indonesia produsen timah terbesar kedua.
PGN terlibat kasus korupsi jual beli gas yang merugikan negara US$ 15 juta. Meskipun kinerja saham stagnan, prospek ke depan dinilai positif jika ada perbaikan.
Penindakan korupsi dan perbaikan sistem merupakan satu rangkaian penanggulangan korupsi untuk Indonesia yang lebih sejahtera dan bermartabat
Sepanjang 2020-2024, ada 96 kasus korupsi yang melibatkan instansi BUMN/ BUMD.
Dengan maraknya kasus korupsi yang terus terungkap di BUMN, sudah jelas bahwa perlu adanya pembenahan yang menyeluruh dan sungguh-sungguh.
Dua eks pegawai bank BUMN di Kecamatan Tulung Klaten disebut mengorupsi uang Rp 9 miliar sejak tahun 2023.
Dua petinggi BUMN Amarta Karya didakwa menilap uang negara hingga Rp 46 miliar. Keduanya menjalankan proyek fiktif demi memperkaya diri.
Menteri BUMN Erick Thohir memastikan bersih-bersih dana pensiun (dapen) BUMN terus berjalan.
Burhanuddin menambahkan, alasan kedatangan Erick ke kantornya juga berkaitan dengan penyelesaian kasus-kasus yang telah berjalan seperti kasus Jiwasraya.
Presiden Joko Widodo menyoroti soal kasus korupsi di BUMN. Jokowi menyebut, pembenahan sudah dimulai.