
Asyiknya Ikut Wisata Kopi di Sumut, Belajar Cara Petik hingga Menyeduh Kopi
Kegiatan wisata kopi digelar di Sumut. Peserta yang hadir datang dari berbagai negara.
Kegiatan wisata kopi digelar di Sumut. Peserta yang hadir datang dari berbagai negara.
Dewan Kopi Indonesia (Dekopi) Sumut berencana untuk membuat Plaza Kopi Indonesia di Sumut. Rencana ini dilakukan dalam jangka panjang.