detikJatimSelasa, 07 Jun 2022 11:55 WIB Termasuk Tempat Sakral, Larangan yang Harus Dipatuhi di Gunung Bromo Bagi masyarakat Tengger, Gunung Bromo menyimpan kesakralan. Gunung ini disakralkan karena erat kaitannya dengan Joko Seger dan Roro Anteng.