
Video: Menaker-Wamenaker Duduk Bareng Driver Ojol, Dengar Curhatan Massa
Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Yassierli dan Wakil Menteri Ketenagakerjaan, Immanuel Ebenezer Gerungan, duduk bersama para driver ojol.
Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Yassierli dan Wakil Menteri Ketenagakerjaan, Immanuel Ebenezer Gerungan, duduk bersama para driver ojol.
Wakil Menteri Ketenagakerjaan, Immanuel Ebenezer Gerungan, mengatakan aplikator wajib memberikan tunjangan hari raya (THR) kepada driver ojol.
Wakil Menteri Ketenagakerjaan, Immanuel Ebenezer Gerungan, mengatakan pemerintah memaksa agar aplikator dapat memberikan Tunjangan hari raya (THR).
Wakil Menteri Ketenagakerjaan, Immanuel Ebenezer Gerungan, menemui massa aksi yang terdiri dari para driver ojol di depan gedung Kemenaker RI hari ini.