
Pria di Sulbar Ikat dan Pukuli Pacar Pakai Palu, Pelaku Kabur
Wanita berinisial NAA (21) babak belur dianiaya pacarnya bernama Kaharuddin (24) di Kabupaten Polewali Mandar (Polman), Sulbar.
Wanita berinisial NAA (21) babak belur dianiaya pacarnya bernama Kaharuddin (24) di Kabupaten Polewali Mandar (Polman), Sulbar.
Wanita dianiaya pacarnya dengan palu di Polewali Mandar, Sulawesi Barat. Korban terikat dan dipukul. Motif dan pelaku masih dalam penyelidikan.
Kekerasan dalam pacaran dialami makeup artist Hollywood, Allie Shehorn. Allie ditusuk kekasihnya, Nick Pasqual yang pernah membintangi How I Met Your Mother.
Perempuan diduga dianiaya pacarnya bersama gengnya di Sukabumi hingga mengalami luka-luka. Komnas Perempuan menyebut hal itu adalah kekerasan dalam pacaran.
Kekerasan dalam pacaran membuat kita merasa terkekang dan sulit lepas dari pasangan. Ini beberapa alasannya.
Viral seorang mahasiswi UPH menjadi korban kekerasan pacar sejak Juni 2022. Kejadian tersebut tidak hanya menimbulkan dampak fisik tapi juga efek psikologis.
Viral mahasiswa UPH jadi korban penganiayaan pacar. Kasus kekerasan dalam pacaran masuk ke tiga terbesar kasus kekerasan di ranah privat terbanyak di Indonesia.
Seorang mahasiswi kampus swasta di Tangerang berinisial AS menjadi korban penganiayaan oleh mantan pacar. Komnas Perempuan memantau penanganan kasus tersebut.
Viral curhatan mahasiswi UPH berinisial AS menjadi korban kekerasan dari pacarnya. Begini mengenali kekerasan dalam pacaran.
Komitmen pacaran dibuat untuk saling kenal dan saling menyayangi. Namun bagaimana jika berbuntut pengancaman?