
Berkas Perkara Kasus PS Store Dilimpahkan ke Kejari Jaktim
Kejaksaan Negeri Jakarta Timur telah menerima berkas perkara pemilik PS Store, Putra Siregar. Putra Siregar disangkakan melakukan tindak pidana kepabeanan.
Kejaksaan Negeri Jakarta Timur telah menerima berkas perkara pemilik PS Store, Putra Siregar. Putra Siregar disangkakan melakukan tindak pidana kepabeanan.
Berkas perkara tersangka pemilik PS Store berinisial PS, dilimpahkan ke Kejari Jaktim terkait impor ilegal 191 Hp. PS kini ditahan menjadi tahanan kota.
PS Store terciduk Bea-Cukai Jakarta dan pemiliknya jadi tersangka. Kasus ini dilimpahkan ke Kejari Jaktim dengan pihak kejaksaan sudah menerima 191 HP sitaan.