
Ibu-Anak Korban Kebakaran Ruko di Purbalingga Dikremasi Besok
Dua jenazah korban kebakaran di Kelurahan Bancar Kabupaten Purbalingga saat ini tengah berada di rumah duka. Rencananya besok akan dikremasi.
Dua jenazah korban kebakaran di Kelurahan Bancar Kabupaten Purbalingga saat ini tengah berada di rumah duka. Rencananya besok akan dikremasi.
Dua orang tewas dalam kebakaran yang melanda ruko di Bancar, Purbalingga dini hari tadi. Polisi melakukan olah TKP untuk mengetahui penyebab kebakaran.
Dua orang menjadi korban kebakaran yang melanda rumah sekaligus kios handphone di Kelurahan Bancar Kecamatan Purbalingga Kabupaten Purbalingga dini hari tadi.