
Ribuan Pecalang se-Bali Deklarasi Tolak Ormas Preman
Sebanyak 13 ribu pecalang Bali mendeklarasikan penolakan terhadap ormas premanisme. Mereka dukung sistem keamanan berbasis desa adat dan minta tindakan tegas.
Sebanyak 13 ribu pecalang Bali mendeklarasikan penolakan terhadap ormas premanisme. Mereka dukung sistem keamanan berbasis desa adat dan minta tindakan tegas.
Gelar Agung Pecalang Bali 2025 digelar di Denpasar, dihadiri ribuan pecalang. Gubernur Koster menekankan pentingnya peran pecalang dalam menjaga keamanan adat.