detikNewsKamis, 05 Mei 2022 12:08 WIB
Titik Pintu Wisata Puncak Macet Siang Ini, Pengendara Teriak-Adu Klakson
Polisi memberlakukan one way di Jalan Raya Puncak sejak pukul 09.45 WIB. Jalan Raya Puncak kini terus dipadati kendaraan wisatawan yang datang dari Jakarta.












































