
Irjen Teddy Klaim Eks Anak Buah Salah Paham Perintah, Kompolnas Ungkit Aturan
Irjen Teddy Minahasa mengklaim mantan anak buahnya salah memahami perintahnya. Kompolnas pun mengungkit soal aturan dalam proses penyidikan kasus narkoba.
Irjen Teddy Minahasa mengklaim mantan anak buahnya salah memahami perintahnya. Kompolnas pun mengungkit soal aturan dalam proses penyidikan kasus narkoba.
Irjen Teddy Minahasa mengakui dirinya memang menyisihkan 5 kg sabu hasil pengungkapan Polres Bukittinggi karena hendak menjebak perempuan Anita alias Linda.
Enam warga sipil ikut terseret kasus narkoba Irjen Teddy Minahasa. Salah satu dari 6 warga sipil yang ditangkap adalah wanita bernama Linda atau L.
Irjen Teddy Minahasa menjadi tersangka kasus narkoba. Selain Teddy, ada empat polisi lainnya terseret pusaran kasus dugaan penggelapan barang bukti sabu.