
Peraih Nobel Perdamaian Klaim Iran Ancam Bunuh Dirinya
Aktivis Iran, Narges Mohammadi, yang memenangkan Hadiah Nobel Perdamaian tahun 2023, mengatakan dirinya menerima ancaman pembunuhan dari Teheran.
Aktivis Iran, Narges Mohammadi, yang memenangkan Hadiah Nobel Perdamaian tahun 2023, mengatakan dirinya menerima ancaman pembunuhan dari Teheran.
Seorang ulama Iran menawarkan hadiah uang sebesar 100 miliar Tomans atau setara Rp 18,5 miliar kepada siapa saja yang membunuh Presiden AS Donald Trump.
Menteri Pertahanan Israel, Israel Katz, menegaskan bahwa serangan ke Iran akan dilanjutkan jika merasa terancam, meski gencatan senjata telah disepakati.
Menhan Israel, Israel Katz, menegaskan negaranya akan menyerang Iran kembali jika merasa diancam oleh musuh bebuyutannya tersebut.
Netanyahu mengungkapkan bahwa pertemuannya dengan Trump fokus membahas soal para sandera yang masih ditahan oleh Hamas di Gaza dan soal konfrontasi dengan Iran.
Pemerintah Iran mengumumkan sedikitnya 1.060 orang tewas akibat perang melawan Israel selama 12 hari pada Juni lalu.
Presiden Iran Masoud Pezeshkian menuai kecaman setelah menyatakan dukungan untuk perundingan baru dengan AS, yang terhenti akibat perang melawan Israel.
Pemerintah Iran menyebut sedikitnya 1.060 orang tewas akibat perang melawan Israel selama 12 hari pada Juni lalu. Angka tersebut masih bisa bertambah.
Presiden Iran Masoud Pezeshkian mengungkapkan Israel, yang bulan lalu terlibat perang 12 hari dengan Teheran, melakukan upaya pembunuhan terhadap dirinya.
Hubungan AS dan Iran memanas setelah konflik Israel vs Iran. Kini Trrump mengatakan akan melepas sanksi AS terhadap Iran namun bukan saat ini.