
Video: Menkes Beberkan Alasan Terus Mutasi Dokter
Menkes Budi Gunadi mengungkapkan alasannya memutasi dokter hingga diprotes Ikatan Dokter Anak Indonesia. Ia ingin hilangkan budaya dokter yang memilih-milih RS.
Menkes Budi Gunadi mengungkapkan alasannya memutasi dokter hingga diprotes Ikatan Dokter Anak Indonesia. Ia ingin hilangkan budaya dokter yang memilih-milih RS.
Ketua IDAI menilai pola komunikasi Menteri Kesehatan dengan para dokter sangat buruk. Hal ini ia ungkap saat menghadiri audiensi dengan Komisi IX DPR RI.
IDAI menggelar aksi protes terhadap Kementerian Kesehatan (Kemenkes) terkait kasus mutasi. Kemenkes pun angkat bicara terkait polemik ini...
IDAI mengumumkan doa bersama tiga hari berturut-turut mulai 5-7 Mei 2025. IDAI menyebut gerakan ini bentuk solidaritas untuk rekan sejawat yang terzalimi.
Mutasi mendadak ketua IDAI dipertanyakan. Kemenkes RI sebut tak menghambat karier dr Piprim, pasien diminta pindah ke RS Fatmawati dengan dalih jarak dekat.
Sebagai pendidik bidang kardiologi intervensi jantung anak, dr Piprim khawatir mutasi mendadak menghambat percetakan dokter, juga layanan jantung di RSCM.
Durasi waktu tidur yang tidak teratur bisa berdampak pada tumbuh kembang anak. Yuk simak episode KuTips soal cara memperbaiki jam tidur anak!
IDAI ingatkan orang tua untuk berhati-hati bila balita terbiasa tidur mendengkur. Hal ini bisa memicu gangguan tidur hingga potensi adanya penyakit.
Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) ungkap kanker yang paling banyak diidap anak-anak di Indonesia adalah leukemia.
Memasuki musim hujan, Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) minta masyarakat mewaspadai penyakit demam berdarah (DBD) selama 1 bulan ke depan.