detikNewsSenin, 09 Agu 2021 10:33 WIB Keluh Petani Cabai di Tengah Harga yang Anjlok Karena PPKM Harga cabai baik di tingkat petani dan pedagang anjlok. Petani pun mengeluh soal murahnya harga cabai ini.